Text
Biologi 2 : Makhluk Hidup dan Lingkungannya Untuk SMA/MA Kelas XI
Ketika belajar di SMP/MTs, Anda pernah mempelajari sel sebagai
penyusun tubuh tumbuhan. Coba ingat-ingat kembali pengertian tentang
sel! Sel-sel apa sajakah yang menyusun tumbuhan dan apakah fungsi masing-
masing sel itu? Pada bab ini Anda akan mempelajari lagi secara mendetail
tentang sel.
Tidak tersedia versi lain