Text
Kumpulan Permainan Rakyat : Olahraga Tradisional
Permainan rakyat atau olahraga tradisional sebagai aset budaya bangsa perlu dilestarikan, digali dan di tumbuh kembangkan , karena selain merupakan olahraga/ permainan untuk mengisi waktu luang, luang, juga mempunyai potensi untuk dapat lebih di kembangkan sebagai olahraga yang bisa membantuan kualitas jasmani bagi pelakunya.
Tidak tersedia versi lain