Seni Hidup Minimalis (2019) menjelaskan tentang kehidupan ala minimalis. Minimalis bukan berarti kekurangan, tapi memiliki barang sesuai dengan kebutuhan. Di dalam buku ini, Anda akan mendapatkan petunjuk bagaimana mengurangi jumlah barang yang harus Anda kelola sehingga menciptakan rumah yang selalu rapi.
Salah satu manfaat belajar PJOK selain meningkatkan kebugaran jasmani juga dapat meningkatkan keterampilan motorik, serta meningkatkan keterampilan gerak siswa dalam pengalaman pembelajaran secara langsung di lapangan. Keterampilan tersebut dapat dicapai jika belajar dengan tekun, fokus pada tujuan, kreatif, dan tidak mudah menyerah.
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn) merupakan salah satu mata pelajaran wajib untuk semua jenjang pendidikan di Indonesia, mulai dari tingkat SD sampai SMA. PPKn mengemban amanah untuk menumbuhkembangkan nilai-nilai Pancasila setiap anak bangsa Indonesia. Sebuah amanah yang sangat mulia—pada satu sisi—dan tidak ringan, pada sisi yang lain. Melalui mata pelajaran PPKn ini, p…
Buku teks siswa mata pelajaran IPS kelas 10 ini merupakan pengantar bagi peserta didik untuk mengenal dan memahami berbagai disiplin ilmu sosial dan humaniora. Oleh karena itu, masing-masing disiplin ilmu disajikan secara mandiri agar peserta didik lebih mengenal dan memahami karakteristik dan kekhasan masing-masing disiplin ilmu. Tema pertama adalah mata pelajaran “Sejarah Indonesia” de…
Buku ini disiapkan oleh Pemerintah dalam rangka pemenuhan kebutuhan buku pendidikan yang bermutu, murah, dan merata sesuai dengan amanat dalam UU No. 3 Tahun 2017. Buku ini disusun dan ditelaah oleh berbagai pihak di bawah koordinasi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. Buku ini merupakan dokumen hidup yang senantiasa diperbaiki, diperbarui, dan dimutakhirkan sesuai dengan …
Buku ini terdiri dari delapan bab. Setiap babnya diawali dengan konteks atau tema yang dapat dengan mudah ditemukan di sekitar peserta didik, yang berkaitan dengan materi sains yang akan dibahas. Peserta didik diajak untuk memiliki kesadaran sebagai warganegara global yang bertanggung jawab untuk merespon isu-isu global. Peserta didik dapat berkontribusi menyelesaikan isu-isu global yang s…
Dalam buku ini, sejarawan Chase F. Robinson menelusuri tradisi panjang dalam keilmuan Muslim untuk menuliskan biografi tokoh-tokoh Muslim terkemuka. Dimulai dari Nabi Muhammad pada abad ke-7 hingga era Timur Lang menaklukkan dunia dan masa kejayaan Imperium Utsmani di bawah Sultan Mehmed II pada abad ke-15. Dari jantung Islam di Mekkah, lalu menjangkau Afrika Utara dan Iberia di barat hingga ke…
Cerita dalam buku ini mengandung materi yang diperuntukkan untuk pembaca 13 tahun keatas. Tidak dianjurkan untuk dibaca anak-anak di bawah umur 13 tahun, dikhawatirkan ada isi yang tidak sesuai untuk para pembaca dibawah umur tersebut. Buku yang berjudul Kamu Tak Harus Sempurna karya Anastasia Satriyo, M.Psi., Psi ini berkategori self-improvement ditulis dengan menggunakan kosakata yang ringan …
Tanah Jawa menyimpan banyak kisah misteri yang takkan habis diceritakan dalam semalam. Sosok misterius, ritual mistis, dan tempat angker, selalu membuat kita penasaran. Buku Kisah Tanah Jawa mengajak pembaca membuka selubung mitos dan mistis yang selama ini hanya menjadi ksak-kusuk di masyarakat.