Membudidayakan jamur tiram memang menjanjikan untung besar bagi pelakunya. Selain permintaan pasar yang cenderung meningkat tiap harinya, jamur tiram merupakan salah satu jenis jamur yang cukup mudah untuk dibudidayakan. Sehingga tidak heran bila saat ini banyak masyarakat yang mulai tertarik untuk membudidayakan jamur tiram sebagai peluang usaha. Budidaya jamur tiram sangat cocok untuk daerah …
Jamur merupakan jenis tanaman yang banyak tumbuh di wilayah Indonesia. Begitu banyak jenis jamur, mulai jamur yang bisa dikonsumsi hingga jamur yang bisa dikonsumsi. Jamur yang bisa dikonsumsi misalnya saja jamur merang, kancing, kuping, tiram, dan masih banyak lagi yang lainnya. Salah satu jamur yang menjadi primadona masyarakat yaitu jamur tiram. Jamur ini banyak dibudidayakan yang cukup dipe…