Anda ingin punya web ( atau yang sekarang populer dengan blog)? Atau Anda sudah punya web/blog namun masih manumpang pada nama domain pihak lain? Pernahkah Anda berangan-angan suatu ketika nanti memiliki web/blog dengan domain sendiri seperti namasaya.com? Tentu saja teks "namasaya" diganti dengan nama Anda sendiri.