Di era globalisasi, ketika informasi dari seluruh dunia dapat kita terima secara cepat menuntut kita memiliki kualitas yang lebih. Salah satunya adalah kemampuan dalam bahasa. Bahasa Italia pada saat ini menjadi bahasa sekunder yang populer dalam kalangan masyarakat Indonesia. Terutama bagi mereka yang bergerak dalam bidang yang memiliki hubungan dengan bangsa Italia, seperti fashion, olahraga,…