Dalam hidup, kita harus senantiasa semangat, optimis, dan percaya diri dalam menggapai kesuksesan, cita-cita, dan impian-impian yang diharapkan. Berbagai masalah, cobaan, dan rintangan kehidupan pasti akan selalu datang menghampiri. Namun, kita tidak boleh menyerah. Kita harus yakin bahwa bersama Allah, kita pasti bisa melalui semuanya. Bersama Allah, kita pasti bisa menggapai apa yang kita im…