Buku ini memberi kita kunci menuju rahasia daya tarik pribadi, tetapi kita sendiri yang harus menentukan tingkat kesuksesan yang akan diraih, dengan cara meningkatkan kekuatan melalui pengetahuan dan latihan.
Buku ini berisi untaian pemikiran dari para filsuf, psikolog, dan guru spiritual yang menggambarkan pelbagai macam hal, yang membuka mata hati kita bagaimana cinta dan hubungan dapat membantu menggugah naluri kebebasan yang melekat dalam diri setiap insan.
Beberapa ahli dari Jepang telah melakukan penelitian mengenai golongan darah untuk kepentingan yang lebih luas. Fenomena yang cukup menarik, bahwa ternyata dari golongan darah seseorang dapat diketahui bagaimana karakter orang yang bersangkutan. Golongan darah dianggap dapat mewakili tes psikologi untuk menilai karakter teman, saudara dan orang-orang terdekat.Buku ini menyuguhkan fenomena-fenom…
Buku ini berisi mengenai kiat praktis dalam menggapai kesuksesan dunia kerja. Dalam dunia kerja tidak hanya memerlukan hard skill tetapi juga soft skill. Kedua komponen tersebut harus dimiliki secara seimbang sehingga akan berhasil secara maksimal. Di dalam buku ini dibahas mengenai arti penting soft skill di dunia kerja, kekuatan pribadi untuk mendongkrak karir, seni memahami diri sendiri dan …
Jangan buru-buru skeptis dan menyimpulkan bahwa membaca pikiran itu sesuatu yang tidak mungkin dilakukan. Justru sebaliknya, kemampuan membaca pikiran adalah kemampuan yang relatif mudah. Tidak hanya orang-orang tertentu yang bisa menguasainya, bahkan setiap orang bisa menguasai kemampuan ini asalkan memahami tekniknya, mempelajarinya dengan sungguh-sungguh, lalu berlatih terus-menerus mengapli…
Potensi diri adalah kemampuan dan keahlian dalam seseorang yang belum ditemukan dan digunakan dengan maksimal. Potensi yang belum dieksplorasi dan digunakan dengan baik maka akan menjadi sia-sia. Oleh karena itu, penting bagi seseorang untuk menemukan dan mengembangkan lalu menerapkan potensi terbaik yang ada dalam dirinya. Terdapat banyak tips untuk menemukan potensi, salah satunya dengan meng…
Bahagia, sukses dan dicintai adalah tiga hal yang paling diinginkan setiap insan. Dalam proses meraihnya, terkadang kita justru terjebak dalam problem kehidupan. Lalu apa yang harus dilakukan? Pertanyaan ini kerap dilontarkan. Apakah kamu juga mengalaminya? Tidak salah lagi! Kamu wajib membaca buku ini. Sebab di dalamnya terdapat 33 renungan yang akan memotivasi dan menginspirasi kamu. Sehin…
Setiap manusia pasti akan berhadapan dengan masalah dalam hidupnya. Tidak ada satu pun manusia di dunia ini yang bisa terbebas dari masalah. Masalah yang harus dihadapi manusia yang satu dengan lainnya pun begitu beragam. Demikian pula dalam hal penyelesaian atau jalan keluarnya, beragam pula caranya. Yang jelas, apa pun masalahnya, berusahalah untuk selalu menanamkan keyakinan dalam hati, bahw…
Apabila Anda hidup di lingkungan yang Anda anggap buruk atau merasa nasib Anda tidak beruntung dan hidup kurang bahagia. Tak ada gunanya untuk mengeluh, mengeluh tak pernah menyelesaikan masalah apa pun dan tak akan merubah keadaan apapun menjadi lebih baik. Seandainya lingkungan atau keadaan tidak berubah menjadi baik, Andalah yang harus berubah. Mengapa Anda tidak memilih melakukan sesuatu un…
Buku ini berisi kisah sukses yang dari tokoh terkenal dunia yang dapat dijadikan sebagai inspirasi. Tokoh yang dijadikan sebagai sumber inspirasi di dalam buku ini yaitu aktor Hollywood Sylvester Stallone, penulis novel best seller Kathryn Stockett, Howard Schultz sang pemilik Starbucks, pengusaha sukses Sandiaga Uno, dan masih banyak tokoh-tokoh lainnya. Orang-orang sukses bukanlah orang-orang…