Cemburu, benarkah tanda cinta? Cemburu, bisakah dihindari? Lalu bagaimana seorang istri bisa mengerti jika cemburu yang dirasakannya hanya sebuah prasangka? Jika justru cemburu menjadi keharusan, atau bahkan wajib. Sebab cemburu kita bisa jadi juga merupakan cemburu-Nya?
sebuah kajian hubungan antarmanusia dalam masyarakat
Hubungan sosial dalam masyarakat
Menemukan jodoh, dilamar, kemudian menikah, merupakan impian bagi sebagian besar wanita dewasa muda yang memasuki usia 20-an. Namun, posisi perempuan yang cenderung pasif menunggu untuk didatangi sang pangeran impian, sering kali menimbulkan kegalauan tersendiri. Termasuk pada diri penulis empat tahun yang lalu. Namun ternyata, ada upaya membantu sang pangeran impian akhirnya mengetuk pintu rum…